30 Tenda Jemaah Haji Roboh

Tim Kesehatan Tak Pedulikan Jamaah

30 Tenda Jemaah Haji Roboh
30 Tenda Jemaah Haji Roboh
Untuk kamar mandi, Marzuki menjelaskan, ada 12 untuk pria dan 12 untuk wanita. Kalau pada saat antre, satu kamar mandi pria diantri empat orang. Sedangkan satu kamar mandi wanita diantre delapan hingga 10 orang. "Air relatif lancar," katanya.

Marzuki juga mengungkapkan, antrean makanan dengan sistem prasmanan untuk satu kloter 450 orang. Antrean, kata Ketua DPR, cukup panjang. Bahkan jamaah lanjut usia (lansia) tetap harus antre.

"Harusnya dibagi pakai nasi kotak, jadi tidak perlu antre dan panas-panasan," kritik Marzuki.

Angkutan dari Makkah menuju Arafah, kata dia, sebagian ada yang harus berdiri."Dan ada bis yang tidak ber-AC karena AC-nya rusak," ungkapnya. Masalah kesehatan, dijelaskan dia, tim lebih banyak menunggu laporan yang sakit. Tidak ada pengecekan kesehatan berkala.

JAKARTA--Ketua DPR RI, Marzuki Alie yang tengah menunaikan ibadah haji di tanah suci, Makkah, melaporkan masih belum membaiknya pelayanan haji kepada

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News