4 Jurus Ampuh Anak Mumpuni Saat Harus Tetap di Rumah di Masa Pandemi
Paling tidak diperoleh dari 105 anak yang menjadi objek penelitian.
Selain itu juga meningkatkan kemampuan bicara, hingga meningkatkan respons emosi yang dialami oleh pengasuh.
Cara paling mudah untuk mewujudkan stimulasi ini, orang tua bisa menyiapkan beragam benda-benda umum seperti sendok, tutup gelas, sisir, kertas dan tisu.
Bisa juga menyiapkan benda khusus seperti boneka, puzzle, alat masak-masakan, hingga pensil warna.
Benda-benda itu dikelompokkan bisa ke dalam boks kardus bekas atau kantong khusus lalu biarkan anak memilih, memainkan dan mengembalikan mainan-mainan itu ke kelompoknya.
Dengan menyediakan banyak benda untuk menstimulasi anak, orang tua bisa lebih cepat melihat minat dan bakat buah hati sedari dini.
“Sesibuk apa pun orang tua, proses stimulasi itu bisa dijalankan."
"Misalnya orang tua kerja virtual, ajak anaknya duduk di sebelahnya lalu minta dia menggambar dan mewarnai kegiatan yang dilakukan orang tua."
Empat jurus ampuh ini penting dilakukan para orang tua, agar anak mumpuni saat harus tetap di rumah di masa pandemi.
- 7 Nutrisi untuk Rambut Hitam Berkilau
- 1.000 Hari Pertama Fase Penting Bagi Anak, Orang Tua Jangan Salah Langkah
- 5 Manfaat Temulawak yang Bantu Tingkatkan Nafsu Makan Anak
- Jangan Sampai Anak Kekurangan Zat Besi, Simak Penjelasan Ahli
- Nutriflakes Dukung Puasa Sehat dengan Kampanye #SiapaAjaBisa
- 4 Manfaat Jintan Hitam Campur Madu, Ampuh Obati Asma