5 Berita Terpopuler: Hakim Ragu, Kebohongan Putri Candrawathi dibongkar Bharada E, tetapi Ada Rintangan?

Istri Ferdy Sambo itu bersaksi untuk Richard Eliezer alias Bharada E, Bripka Ricky Rizal, dan Kuat Ma'ruf yang didakwa membunuh Brigadir J.
Putri dalam kesaksiannya mengungkapkan Brigadir J pernah hendak membopongnya pada 4 Juli 2022. Menurut Putri, peristiwa itu terjadi di rumahnya di Magelang, Jawa Tengah.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Putri Candrawathi Bercerita soal Yosua Mau Membopongnya ke Kamar di Malam Hari
4. Hakim Ragukan Pelecehan, Putri Candrawathi Tak Rela Yosua Dimakamkan secara Kedinasan
Istri Ferdy Sambo, Putri Candrawathi, tidak bisa menerima keputusan Polri memakamkan jenazah Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J dengan upacara kedinasan.
Terdakwa perkara pembunuhan berencana terhadap Brigadir J itu menyampaikan hal tersebut saat bersaksi pada persidangan terhadap Richard Eliezer alias Bharada E, Ricky Rizal, dan Kuat Ma'ruf di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel), Senin (12/12).
Awalnya, Ketua Majelis Hakim Wahyu Iman Santoso yang memimpin persidangan perkara itu bertanya kepada Putri ihwal pemakaman bagi anggota Polri.
5 berita terpopuler sepanjang Senin (12/12) tentang hakim ragu pada pernyataan Putri Candrawathi, kebohongan istri Ferdy Sambo dibongkar Bharada E
- 5 Berita Terpopuler: CPNS & PPPK Semringah, Bagaimana Nasib Honorer Gagal Seleksi Paruh Waktu, Kapan Jadwal Ulang?
- Usut Kasus Dugaan Korupsi di Dinas PU Mempawah, KPK Sudah Tetapkan 3 Tersangka
- Ray Rangkuti Kritik Kinerja KPK, Kasus Hasto Dikejar, Tetapi Bobby Diundang Koordinasi
- KPK Periksa 3 Saksi Lagi untuk Kasus Cuci Uang Andhi Pramono
- Usut Korupsi Tol Trans-Sumatera, KPK Periksa Petinggi PT Indonesia Infrastructure Finance
- KPK Periksa 2 Anggota DPR Terkait Dugaan Tipikor Dana CSR Bank Indonesia