5 Kiat Jitu Mencegah Rasa Kantuk di Kantor

5 Kiat Jitu Mencegah Rasa Kantuk di Kantor
Ilustrasi mengantuk. Foto: Meetdoctor

Kekurangan cairan, terutama dengan kondisi udara panas seperti sekarang ini, memang dapat meningkatkan risiko dehidrasi.

“Salah satu dampak yang timbul saat seseorang mengalami dehidrasi adalah rasa ngantuk yang berlebihan dan tubuh jadi terasa sangat lemas,” jelas dr. Dyan Mega. 

Untuk mencegah risiko yang muncul akibat dehidrasi, pastikan untuk memenuhi kebutuhan asupan cairan, dengan meminum minimal 8 gelas per hari. Minum air putih juga terbukti dapat melegakan tenggorokan dan mengurangi rasa ngantuk di siang hari.

Sediakan air dingin atau air sejuk untuk menyegarkan kembali tubuh yang mengantuk. 

3. Power Nap 

Tidur siang singkat atau power nap merupakan cara lain yang bisa dilakukan untuk mengatasi rasa ngantuk di kantor. Anda bisa memanfaatkan waktu istirahat siang untuk melakukan power nap di jam, atau di sela-sela bekerja, jika pekerjaan Anda sedang tidak banyak.

Power nap diketahui dapat meningkatkan daya ingat, mendongkrak performa kerja, dan memperbaiki suasana hati saat sedang berada di kantor.

Di siang hari, otak cenderung kekurangan oksigen sehingga membuat seseorang menjadi sulit untuk berkonsentrasi dalam bekerja. Dengan tidur siang, oksigen dalam otak akan kembali penuh—yang pada akhirnya bisa membantu otak kembali fokus. 

Anda yang sering mengantuk saat berada di kantor, tampaknya harus membaca artikel berikut untuk mengatasinya.

Sumber klikdokter

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News