Tips Otomotif

5 Poin Pengecekan di Motor Sebelum Mudik

5 Poin Pengecekan di Motor Sebelum Mudik
Ilustrasi layanan servis motor Honda di AHASS. (Foto: Ist/jpnn)

Untuk mendapatkan kenyamanan, atur jarak main bebas atau kekenduran rantai yang tertera pada aturan yang terdapat pada swing arm. Bagi pemudik yang sering lewati kondisi jalan yang berdebu maupun kondisi rantai tidak dapat disetel kembali, wajib dilakukan penggantian rantai.

Bagi pengguna sepeda motor dengan jenis skutik pastikan belt CVT dalam tidak mengalami getas atau haus. Jika mengalami keausan, lakukanlah penggantian dan prosedur penggantiannya saat memasuki 24.000 kilometer dan lakukan pengecekan setiap 8.000 kilometer sekali. (mg8/jpnn)


Menjaga masa libur lebaran tetap nyaman, selayaknya memerhatikan kondisi kendaraan pribadi - sepeda motor yang akan menjadi transportasi favorit jarak pendek.


Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News