6 Manfaat Kacang Tanah, Berbagai Penyakit Kronis Ini Tidak Berkutik

Sifat antioksidan juga membantu memperbaiki kerusakan vaskular yang dilakukan oleh kelebihan gula darah dalam tubuh.
Karenanya, Anda juga bisa terhindar dari diabetes, serta melakukan gaya hidup sehat lainnya.
5. Menjaga berat badan
Kacang tanah dikenal mengandung tinggi protein dan rendah kalori.
Makan kacang tanah bisa menjaga berat badan agar tetap ideal.
Makan kacang tanah ini juga menekan nafsu makan dalam sehari.
6. Mencegah penyakit kantung empedu
Penyakit kantung empedu, terutama batu empedu tak sedikit dialami banyak orang.
Namun, sayang, banyak orang yang tidak menyadari bahwa mereka menderita penyakit itu, karena hampir tidak bergejala sama sekali.
Sekali terdiagnosis, mereka kena penyakit itu. Untuk pencegahan, Anda bisa mengonsumsi kacang tanah yang melimpah khasiatnya.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaat kacang tanah yang tidak terduga dan ternyata sangat baik untuk kesehatan dan bisa mengatasi beberapa penyakit kronis ini.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
- Turunkan Kolesterol dengan Rutin Mengonsumsi 7 Ramuan Alami Ini
- 7 Manfaat Kentang, Baik untuk Jantung
- Cegah Penyakit Tidak Menular, Remaja Diminta Terapkan Pola Makan Gizi Seimbang
- 3 Manfaat Kentang untuk Jantung yang Bikin Kaget
- Museum of Toys dan RMHC Galang Dana Pembangunan Rumah Singgah Anak Berpenyakit Kronis
- 5 Khasiat Daun Lobak yang Tidak Terduga, Kolesterol Bakalan Tetap Terkendali