7 Manfaat Biji Pala, Bikin Bau Mulut Ambyar

7 Manfaat Biji Pala, Bikin Bau Mulut Ambyar
Ilustrasi biji pala. Foto: thesourcebulkfoods

Sedikit pala, dalam segelas susu hangat, terbukti dapat menyebabkan kantuk pada banyak orang.

Banyak ibu yang memberikan anaknya susu hangat yang dicampur sedikit bubuk pala.

Ini adalah tradisi kuno yang telah diwariskan dari generasi ke generasi karena memang sangat efektif.

3. Membantu meredakan nyeri

Pala memiliki sifat antiinflamasi yang bisa membantu meringankan rasa sakit dan ketidaknyamanan.

Pala memiliki kandungan kimia seperti myristicin, elemicin, safrole, dan eugenol yang berguna untuk mengobati nyeri. Bahan kimia ini ditemukan dalam minyak pala.

Manfaat minyak pala antara lain mengobati bengkak, radang, nyeri sendi, kejang otot, nyeri, dan luka.

4. Membantu aktivitas otak

Pala bekerja sebagai afrodisiak, yang berarti bisa merangsang sel-sel saraf di otak.

Bahan kimia dalam bumbu ini bisa membantu melepaskan hormon perasaan senang di dalam tubuh, yang pada akhirnya memberikan efek menenangkan pada Anda.

Ada beberapa manfaat biji pala yang tidak terduga dan ternyata sangat baik untuk kesehatan dan salah satunya adalah bagus untuk kulit Anda.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News