Ada 190 Ribu PAUD Tersebar di Indonesia, tapi Masih Banyak Anak Tidak Terlayani

Ada 190 Ribu PAUD Tersebar di Indonesia, tapi Masih Banyak Anak Tidak Terlayani
Anak-anak jalanan di bantaran sungai Banjir Kanal Barat saat ikut belajar membaca dan menulis.

“Pembelajaran di kelas selama ini lebih sering menggunakan strategi pembelajaran konvensional. Di mana dalam strategi ini pembelajaran lebih difokuskan pada aspek hasil, secara individu, dan bersifat kompetitif. Ini sangat tidak pas dikembangkan di PAUD,” ujar Ella yang juga pakar kurikulum.(esy/jpnn)


Anggaran pendidikan anak usia dini (PAUD) yang masih di bawah, menjadi prioritas utama pemerintah dalam penganggaran RAPBN 2018.


Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News