Ada Lubang Kecil di Kepala Model Abby Choi, Polisi Ungkap Fakta Ini
Senin, 27 Februari 2023 – 18:02 WIB

Model Hong Kong Abby Choi dimutilasi. Pada Jumat, polisi setempat menemukan potongan kakinya di dalam sebuah kulkas. Foto: XXABBYC/INSTAGRAM
Menlansir The Strait Times, Abby Cboi terakhir kali terlihat di Distrik Tai Po, pada Selasa (21/2).
Dia terlihat berada di Fo Chun Road pada siang hari, mengenakan atasan lengan panjang dan celana serbaputih, sandal warna serupa, dan tas tangan ungu.
Sehari setelah Choi dinyatakan hilang, mantan suami korban dan sang ayah berkeliaran di Pemakaman Tseung Kwan O.
Namun, polisi tidak menemukan hasil setelah menyisir area pemakaman tersebut. Jumat pekan lalu, polisi akhirnya menemukan mayat Abby Choi di Distrik Tai Po. (jlo/jpnn)
Lubang kecil ditemukan di kepala model cantik Abby Choi. Polisi lalu ungkap fakta ini.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Inikah Provokator yang Ditangkap Polisi saat Demo Hari Buruh?
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu
- Denpom TNI Kantongi Bukti Transfer Uang Setoran Judi Sabung Ayam di Lampung
- Begini Update Kasus Penembakan 3 Polisi saat Menggerebek Judi Sabung Ayam di Lampung
- Polda Riau akan Tetapkan Tersangka Kasus SPPD Fiktif yang Rugikan Negara Ratusan Miliar