Adi Mariadi Ditemukan Membusuk di Kamar Indekos
Selasa, 27 Juli 2021 – 11:34 WIB

Garis polisi di TKP. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
Dari hasil olah TKP yang dilakukan polisi, tidak ditemukan adan tanda bekas kekerasan pada tubuh korban.
"Dugaan sementara meninggalnya korban akibat menderita sakit, karena di kamar korban ditemukan beberapa obat-obatan, dan tubuh korban sudah dalam keadaan membusuk," imbuh Sukadi.
Sekitar pukul 01.00 WITA, olah TKP berakhir dan selanjutnya mayat korban dibawa ke RSUP Sanglah Denpasar, untuk dilakukan pemeriksaan medis lebih lanjut. (rb/mar/yor/JPR)
Jasad pria 53 tahun karyawan bengkel otomotif itu ditemukan dalam kondisi membusuk pada Senin (26/7) sekitar pukul 21.30 WITA.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Miroslaw Aleksandra Raih Medali Emas Piala Dunia Panjat Tebing 2025 di Bali
- Gerak Cepat, Telkomsel Pulihkan Layanan Jaringan Internet saat Listrik Mati di Bali
- Dokter Konsumen
- Swara Apurva, Indra Lesmana Terinspirasi Dewata Nawa Sanga
- 4 Remaja Jadi Begal Bawa Senjata Api di Kuta Bali
- Identitas Kerangka Manusia di Belakang Kantor DPRD Kota Solok Terungkap