Agar Jelas, Periksa Anas
Selasa, 12 Juni 2012 – 22:22 WIB

Agar Jelas, Periksa Anas
Ismiyati mengungkapkan bahwa pemeriksaan hari ini masih terkait dugaan korupsi pada proyek sport center Hambalang, Bogor Jawa Barat. Oleh penyelidik, Ismiyati kembali ditanyai soal bagi-bagi uang dalam Kongres PD di Bandung, 2010 lalu.
Sebelumnya Senin (11/6) kemarin Ismiyati juga diperiksa oleh penyelidik KPK. Ia mengaku pernah menerima sejumlah uang untuk pemenangan Anas Urbaningrum dalam Kongres PD. Uang yang diterima antara lain Rp15 juta, USD 2000 dan USD 5000. Selain itu dia juga mengaku menerima sebuah handphone BlackBerry Gemini sebelum Kongres PD Bandung digelar.(Fat/jpnn)
JAKARTA - Mantan Ketua DPC Partai Demokrat Kabupaten Boalemo di Provinsi Gorontalo, Ismiyati Saidi mendesak Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) segera
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemenaker Targetkan 50 Ribu Calon Pekerja Ikut Program Magang Nasional
- Pesepeda Ontel Tewas Tertabrak Brio di Semarang
- Niat Berwudu di Sungai, Samsul Anwar Malah Diserang Buaya
- RUU Polri Belum Masuk Prolegnas, RUU KUHAP Justru di Depan Mata
- Anggota Panja DPR Dukung Usulan Forkopi, Ini Isinya
- Dirut Telkom Sowan ke Gubernur Pramono Anung, Pengamat Merespons