AM Fatwa: Capres Harus Bersih Masa Lalunya

AM Fatwa: Capres Harus Bersih Masa Lalunya
AM Fatwa: Capres Harus Bersih Masa Lalunya
Salah satu cara untuk meminimalisir lolosnya para Capres bermasalah dengan masa lalu, Fatwa minta partai politik lebih membuka dirinya dan menoleh para pemimpin yang saat ini berada di luar daerah.

"Parpol harus membuka diri dan milirik para tokoh yang ada di daerah tapi punya kapasitas dan kapabilitas untuk mengurus bangsa yang besar ini. Itu jauh lebih baik dan berguna bagi bangsa ini, ketimbang meloloskan orang-orang yang menurut ukuran publik mempunyai masalah dengan masa lalunya. Dan itu sangat merugikan bangsa," imbuhnya. (fas/jpnn)
Berita Selanjutnya:
PDIP Akan PAW Emir Moeis

JAKARTA - Ketua Badan Kehormatan Dewan Perwakilan Daerah (BK-DPD), AM Fatwa mengatakan, presiden tahun 2014 harus tidak tersandera oleh masa lalu


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News