Aneh, Jika Ada Pihak yang Khawatir Pertamina Geothermal Energy jadi Lebih Transparan

Aneh, Jika Ada Pihak yang Khawatir Pertamina Geothermal Energy jadi Lebih Transparan
PT Pertamina Geothermal Energy (PGE). Foto dok PGE

Dalam konteks inilah Nusron meminta masyarakat tetap tenang. Tidak terpengaruh isu menyesatkan tersebut.

Terlebih, jelasnya, Komisi VI akan terus mengawasi IPO PGE. Termasuk di antaranya, mengenai jumlah saham yang dilepas kepada publik.

“Berdasarkan pengawasan kami di Komisi VI, tidak ada proses pergantian kepemilikan kepada pihak swasta atau asing. IPO ini mekanisme yang lazim. Dan banyak perusahaan semakin berkembang setelah menjadi perusahaan terbuka. Penyebab itu tadi, karena mereka harus lebih transparan,” ucap Nusron.(chi/jpnn)

Dengan Pertamina Geothermal Energy (PGE) menjadi perusahaan terbuka, sebenarnya bisa mencegah penyalahgunaan.


Redaktur & Reporter : Yessy Artada

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News