Angin Kencang, Pohon Timpa Gedung PAUD, Duh...Anak-anak

“Dari tiga orang yang terluka parah, satu orang bernama Aisyah adalah anak saya sendiri,” imbuhnya.
Kepala UPTD Pendidikan dan Kebudayaan Batang Kapas, Nofrizal ketika dihubungi membenarkan pihaknya sudah menginformasikan kejadian ini ke Pemkab Pessel melalui dinas terkait.
Kepala BPBD Pessel Prinurdin didampingi Kabid Kedaruratan dan Logistik Suib Tanjung mengatakan pihaknya menerjunkan sejumlah petugas ke lokasi kejadian untuk membantu evakuasi korban.
“Kerugian materi ditaksir Rp 100 juta. Yang Pasti, gedung TK/PAUD Jabal Nur Kampung Taluak kasai ini tidak lagi bisa ditempati. Untuk sementara, anak-anak dipindahkan ke lokasi lain yang bisa difungsikan sebagai gedung belajar, seperti balai nagari atau lainnya,” katanya. (yon/sam/jpnn)
PAINAN - Musibah dialami anak-anak TK/PAUD Jabal Nur di Kampung Taluakkasai, Nagari Koto Nan Duo IV Koto Mudiak, Kecamatan Batang Kapas, Kabupaten
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- 2.050 Karung Bawang Merah Diselundupkan dari Malaysia ke Bengkalis, Lihat
- 9 Dari 1.497 Jemaah Calon Haji Asal Semarang Batal Berangkat
- Dukung Asta Cita, Pemprov Sumsel Selaraskan Program 3 Juta Rumah dengan Visi Misi HDCU
- Bali Tolak Ormas GRIB Hercules, Kalimat Giri Prasta Tegas
- Identitas 12 Korban Tewas Akibat Kecelakaan Maut Bus ALS
- Kronologi Mobil Nissan Tabrakan Beruntun di Bandung, Pelajar Tewas setelah Terseret 80 Meter