Antisipasi Massa Reuni 212, TNI dan Polri Menjaga Akses ke Masjid Az Zikra

Antisipasi Massa Reuni 212, TNI dan Polri Menjaga Akses ke Masjid Az Zikra
Kapolres Bogor AKBP Harun. ANTARA/M. Fikri Setiawan

”Seperti di Masjid Amaliyah di Ciawi sudah diantisipasi. Dari sore sampai pagi bersiaga di sana belum ada massa berkumpul,” kata mantan penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) itu.

AKBP Harun menerangkan bahwa ada 1.300 personel gabungan dikerahkan untuk melakukan pengamanan ini.

Harun menyebut meski dari pihak Masjid Az Zikra menolak ada kegiatan Reuni 212, tetapi pihaknya tetap melakukan antisipasi.

“Secara pemberitaan tidak di Az Zikra, namun kami tetap antispasi. Kami harap tidak ada kegiatan massa,” pungkas perwira menengah Polri itu. (cuy/jpnn)

Video Terpopuler Hari ini:

TNI dan Polri melakukan penyekatan jalan menuju Masjid Az Zikra, Sentul, Bogor, Jawa Barat. Penyekatan itu dilakukan untuk mengantisi massa Reuni 212 yang hendak datang ke Masjid Az Zikra.


Redaktur : Boy
Reporter : Elfany Kurniawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News