Aplikasi Pintu Tawarkan Kemudahan Untuk Menabung Aset Kripto USDT & USDC
Sabtu, 12 Februari 2022 – 12:24 WIB

Pintu Earn merupakan platform jual beli dan investasi aset crypto yang berfokus pada mobile. Foto dok PINTU
Untuk penyimpanan, top up dan penarikan saldo dari Pintu Earn tidak dikenakan biaya tambahan.
“Pintu Earn telah didukung oleh pilihan enam token, di antaranya Bitcoin, Ethereum, Doge, BNB, USDT, dan USDC. Dengan adanya Pintu Earn, investor juga bisa menerapkan strategi berinvestasi rutin dalam jumlah yang sama secara berkala. Fitur ini diharapkan dapat dimanfaatkan oleh investor untuk mengelola asetnya lebih baik namun juga mengedepankan kemudahannya," jelas Timo.(chi/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Dengan adanya Pintu Earn, investor juga bisa menerapkan strategi berinvestasi rutin dalam jumlah yang sama secara berkala.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Investor Sambut Antusias Masuknya Mardigu di Bank BJB
- Kuartal II 2025, Harga Bitcoin Diprediksi Makin Melejit
- Realisasi Investasi Jakarta Triwulan I-2025 Capai Rp 69,8 Triliun, Tertinggi di Indonesia
- Ini Salah Satu Pilihan Investasi Optimal di Tengah Tantangan Ketidakpastian Ekonomi Global
- TRIV Jadi Aplikasi Kripto Paling Banyak Diunduh di 2025
- Perluas Jangkauan Bisnis, Gotrade Buka Cabang Pertama di Surabaya