Arnold dan Istri Sepakat Berpisah
Selasa, 10 Mei 2011 – 16:16 WIB

Arnold Schwarzenegger dan Maria Shriver. Foto : AP
Sedangkan Shriver yang kini berusia 55 tahun adalah keluarga dari dinasti politik Kennedy. Ia adalah anak Eunice Kennedy Shriver, yang tak lain anak John F Kennedy.
Sebelumnya, Shriver bekerja sebagai reporter telebisi. Namun ia meninggalkan pekerjaannya ketika Schwarzenegger menjadi gubernur California pada tahun 2003.
Sebagai first lady di negara bagian yang dijuluki Golden State itu, Shriver dikenal sebagai figur berpengaruh dalam konferensi tahunan kaum perempuan. Dia dikenal aktif mengampanyekan pemberdayaan perempuan dan penelitian alzheimer.(ara/jpnn)
AKTOR laga Hollywood yang juga mantan Gubernur California, Arnold Schwarzenegger, akhirnya berpisah dengan istrinya, Maria Shriver. Keduanya telah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sempat Ditolak, Andre Taulany Kembali Ajukan Gugatan Cerai
- Digiland 2025 Siap Digelar, Tiket Habis Terjual, 20 Ribu Pengunjung Bakal Meramaikan
- Jadi Ustaz di Film Pembantaian Dukun Santet, Ariyo Wahab Ungkap Tantangannya
- Rayen Pono Anggap Ahmad Dhani Meremehkan Persoalan Salah Sebut Marga
- Sudah Ditetapkan Sebagai Tersangka, Jonathan Frizzy Tak Ditahan, Kenapa?
- Kementerian Hukum Digugat Terkait SK PARFI Kubu Ki Kusumo