Arsul: TWK Seolah-olah Sarana untuk Membuat Pegawai KPK Tidak Bisa Bekerja

Arsul: TWK Seolah-olah Sarana untuk Membuat Pegawai KPK Tidak Bisa Bekerja
Wakil Ketua MPR Arsul Sani. Foto: Ricardo/JPNN.com

"Saya dengar tadi tidak satu pun kata muncul ada agenda untuk TWK sebagai bagian dari pembinaan," kata pria kelahiran Nusa Tenggara Timur tersebut.

Benny menyinggung keadilan dengan dilaksanakannya TWK di Polri, Kejagung, dan Kemenkumham.

Sebab pelaksanaan tes itu sudah dilakukan di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk alih status pegawai antirasuah menjadi aparatur sipil negara (ASN).

"Kalau boleh, di kejaksaan kepolisian dan Kumham juga dilakukan hal yang sama," ujar legislator fraksi Demokrat itu. (ast/jpnn)

Anggota Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Arsul Sani memaklumi kritik yang disampaikan rekannya sesama legislator di Senayan Benny K Harman tentang ketidakadilan pelaksanaan tes wawasan kebangsaan (TWK).


Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News