Assad Halangi WHO Masuk Douma, Takut Ketahuan?

Assad Halangi WHO Masuk Douma, Takut Ketahuan?
Potongan video anak-anak yang diklaim sebagai korban serangan senjata kimia oleh rezim Bashar al Assad. Foto: AP

Kemarin Trump membatalkan lawatannya ke Peru. Dia mengirimkan Wakil Presiden Mike Pence ke event Summit of the Americas tersebut.

Menteri Pertahanan Jim Mattis pun mengosongkan seluruh agendanya sampai akhir pekan. Itu dilakukan supaya Mattis bisa lebih intensif berkoordinasi dengan Trump soal rencana serangan ke Syria. (hep/c10/pri)


PBB mendesak Syria mengizinkan Badan Kesehatan Dunia atau WHO masuk Douma. Tekanan itu muncul setelah ada dugaan rezim Assad menggunakan senjata kimia


Redaktur & Reporter : Adil

Sumber Jawa Pos

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News