Awalnya Iseng, Kini Raup Omzet Rp 50 Juta per Bulan
Selasa, 11 September 2018 – 00:31 WIB

Natura Kusumadewi menunjukkan bouquet kreasinya. Foto: VITA WAHYU HARYANTI/RADAR JOGJA
Ia berharap bisnis miliknya bisa terus berkembang dan bisa menambah tim produksi dan tim lain. Ia juga bercita-cita mempunyai toko offline-nya di Jogja dengan berbagai buket yang siap dibawa pulang pelanggan, tanpa harus menunggu lama proses pembuatan. (laz)
Siapa yang menyangka keisengan Natura Kusumadewi berkreasi membuat hadiah untuk wisuda, kini meraih omzet Rp 50 juta per bulan.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Sukarelawan SandiUno Bantu Tingkatkan Omzet Pelaku UMKM di Karawang
- Rekor Baru Shopee Live! Ruben Onsu raih Omzet Rp 16 Miliar di Puncak Shopee 9.9
- Pengusaha Muda Ini Raih Omzet Ratusan Juta Rupiah per Bulan, Rahasianya?
- Nasabah PNM Mekaar Jadi Inspirasi, Jualan Produk Inovatif Omzet hingga Jutaan Rupiah
- Waroeng Steak & Shake Raup Omzet Miliaran Lewat Menu Baru Ini
- Libur Lebaran 2023, Penjual Tengteng Raup Omzet Puluhan Juta Rupiah