Bang Adji Sasar Daerah Berkumis di Jaksel
Rabu, 20 Juni 2012 – 00:47 WIB

Bang Adji Sasar Daerah Berkumis di Jaksel
RATUSAN warga di RW 008, Kelurahan Gandaria Utara, Kecamatan Kebayoran Baru dan RW 003, Kelurahan Pasar Minggu, Kecamatan Pasar Minggu, Jakarta Selatan, cukup antusias mengikuti pengobatan gratis yang diadakan calon gubernur DKI Jakarta dari jalur independen, Hendardji Soepandji. Di RW 003, ada 250 warga yang telah mendaftar untuk ikut berobat. "Kami atas nama warga RT016/03, Kelurahan Gandaria Utara, mengucapkan terima kasih kepada Bang Adji karena berkenan memberi pengobatan gratis untuk warga," tuturnya.
Sementara di RT 0014, ada sekitar 350 orang. "Mudah-mudahan kegiatan seperti ini sering dilakukan ke depannya. Karena sangat membantu warga. Apalagi warga di sini sebagian besar berpenghasian tidak menentu," ujar Bejo, warga RT 0016/03, Kelurahan Gandaria Utara, Kebayoran Baru, Jaksel.
Hal senada juga diungkapkan Ketua RT 014/03, Sunarno. Menurutnya, pengobatan gratis ini sangat bermanfaat untuk masyarakat.
Baca Juga:
RATUSAN warga di RW 008, Kelurahan Gandaria Utara, Kecamatan Kebayoran Baru dan RW 003, Kelurahan Pasar Minggu, Kecamatan Pasar Minggu, Jakarta Selatan,
BERITA TERKAIT
- Sidang Kabinet Seharusnya Bahas Persoalan Bangsa, Bukan Ijazah Palsu
- Nilam Sari Harapkan Sisdiknas Baru Atasi Kesenjangan Pendidikan di Daerah 3T
- Pengamat: Masyarakat Tak Rela Prabowo Terkontaminasi Jokowi
- Kepala BGN Curhat kepada DPR: Seluruh Struktural Kami Belum Menerima Gaji
- Wasekjen Hanura Kritik Pertemuan Erick Thohir dengan KPK dan Kejagung Soal UU BUMN
- Kelompok DPD RI di MPR Dorong Agenda Perubahan UUD 1945 pada 2026