Banjir Lumpuhkan Bandara Hang Nadim
Selasa, 01 Februari 2011 – 10:21 WIB

Banjir Lumpuhkan Bandara Hang Nadim
“Namun karena cuaca yang terus memburuk, sekitar pukul 07.58 WIB pilot kami minta untuk divert ke Pekanbaru, sebab sangat beresiko jarak pandang yang hanya 500 meter,” kata Elfi Amir, Senin (31/1).
Jarak pandang baru berangsur normal kembali, kata Elfi, sekitar pukul 08.00 WIB. Sejumlah pesawat yang mendarat pagi itu yakni Wing Air IW 1297 dari Palembang sekitar pukul 08.11 WIB. Disusul pesawat Lion Air JT970 dari Medan sekitar pukul 08.16 WIB. (thr/med/cr6)
BATAM – Hujan deras yang mengguyur Kota Batam Senin (31/1) malam hingga sore hari kemarin menimbulkan banjir di sejumlah titik di Batam. Ruas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 2 Tempat Usaha Hiburan Tanpa Izin di Sudirman Disegel, Lihat
- 2 Kapten Infranteri Tangkap Bandar Narkoba di Bima, Kolaborasi dengan Warga
- Ahmad Luthfi Minta Fatayat NU Terlibat dalam Program Kecamatan Berdaya
- Kecelakaan Beruntun Tol Semarang, Truk Tronton Terguling, Sopir Pick-up Luka-luka
- ZCorner Dorong UMKM Halal dan Pemberdayaan Mustahik
- Bandar Narkoba Diringkus Polda Kalteng Dijerat Pasal Pencucian Uang, Terancam Lama di Penjara