Banjir Masih Rendam 4 Kabupaten di Sumsel
Selasa, 08 Januari 2013 – 03:01 WIB

Banjir Masih Rendam 4 Kabupaten di Sumsel
Sementara itu banjir di Kab Banyuasin merendam 3 Kec, 16 Desa, yaitu Kec. Banyuasin III, Kec Pangkalan Balai (300 jiwa), Kec. Pulau Rimau 4 desa (720 KK, 4.500 jwa). Sejauh ini Tim Reaksi Cepat (TRC) BNPB telah melakukan pendampingan kepada BPBD Provinsi Sumsel, BPBD Kab. Banyuasin, Musi Banyuasin, Muara Enim, dan BPBD Ogan Ilir.
“Kita telah menyalurkan bantuan dana siap pakai sebesar Rp. 250 juta kepada masing-masing BPBD empat kabupaten yang terkena musibah itu,” ujarnya.
Selain itu masing-masing BPBD kabupaten di Sumsel juga telah membuat Posko Bencana Banjir, dan posko kesehatan dengan pendampingan dari personil BPBD, Dinas Kesehatan, Dinas Sosial, Tagana, serta relawan.
“Sebagian wilayah di kabupaten Musi Banyuasin dilaporkan banjir telah surut sekitar 30cm. tapi di kabupaten Banyuasin, Muara Enim, dan Ogan Ilir masah terendam banjir di beberapa titik. Sebagian warga tidak bisa bekerja karena akses transportasi yang terhambat bahkan terputus, lahan pertanian warga juga terendam banjir,” pungkasnya. (fat/jpnn)
JAKARTA – Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan hingga Senin (7/1), banjir masih merendam empat kabupaten di Sumatera Selatan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 2 Tempat Usaha Hiburan Tanpa Izin di Sudirman Disegel, Lihat
- 2 Kapten Infranteri Tangkap Bandar Narkoba di Bima, Kolaborasi dengan Warga
- Ahmad Luthfi Minta Fatayat NU Terlibat dalam Program Kecamatan Berdaya
- Kecelakaan Beruntun Tol Semarang, Truk Tronton Terguling, Sopir Pick-up Luka-luka
- ZCorner Dorong UMKM Halal dan Pemberdayaan Mustahik
- Bandar Narkoba Diringkus Polda Kalteng Dijerat Pasal Pencucian Uang, Terancam Lama di Penjara