Bank Jual Dolar Sudah Tembus Rp 16.000, Simak Daftarnya

Bank Jual Dolar Sudah Tembus Rp 16.000, Simak Daftarnya
Ilustrasi kurs nilai mata uang Dollar terhadap Rupiah. Foto: Ricardo/JPNN.com

Terkait rupiah yang terus bergerak lemah, Kepala Riset Monex Investindo Futures Ariston Tjendra, mengatakan pasar masih mengantisipasi perlambatan ekonomi karena pandemi Virus Corona baru atau COVID-19.

"Tekanan untuk rupiah kemungkinan masih bisa berlanjut hari ini, meskipun BI memberikan stimulus," ujar Ariston, Kamis (19/3). (Ant/mg8/jpnn)
14 Hari Untuk Isolasi, Bukan Liburan

Di perbankan tanah air, bank sudah menjual satu dolar AS di angka Rp 16.000. Berikut kurs jual dolar terhadap rupiah di 4 bank Indonesia.


Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News