Begini Cara Menteri Arman Atasi Masalah Harga Jagung
Kamis, 16 Februari 2017 – 21:18 WIB

Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman berdiskusi dengan petani di Lampung Selatan, Kamis (16/2). Fathan Sinaga/JPNN
Sambil menunjuk Kepala Bulog Lampung, Arman meminta mereka mengawasi perantara yang nakal.
"Di sini semua perwakilan ada, gubernur ada, DPR, DPD, pengusaha, dan petani. Kalau ada yang jual di bawah harga, segera Bulog ambil alih. Beli itu jagung petani, kalian punya uang," tegas Arman. (Mg4/jpnn)
Menteri Pertanian Andi Arman Sulaiman menghadiri acara jual beli antara Gabungan Pengusaha Makanan Ternak (GPMT) dengan Gapoktani Gemaripah di Desa
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Wamentan Sudaryono Kunjungi Pusat Pertanian di Belanda, Ini Tujuannya
- Kementan Kukuhkan Young Ambassador Agriculture 2025 & Duta Brigade Pangan Inspiratif
- Mentan Amran Sebut Produksi Beras Melonjak, Ini Angka Tertinggi
- Wamentan Sudaryono Optimistis Indonesia Jadi Lumbung Pangan Dunia
- Kementan Cetak Petani Muda, Indonesia Jadi Role Model Global
- Mentan Amran dan Wamentan Sudaryono Jadi Ujung Tombak Mencapai Swasembada Pangan