Beradegan Mesra, Gaston Cemburu
Selasa, 04 Oktober 2011 – 07:01 WIB
Julia Perez alias Jupe. Foto: Dok.JPNN
Akibatnya, kekasih Jupe cemburu. Jupe mengungkapkan, Gaston takut dirinya akan berpaling. "Dia takut aku kembali ke selera asal. Jatuh cinta sama orang pribumi," ungkapnya lantas tersenyum.
Jupe pun tidak menyalahkan Vicky. Sebab, Vicky adalah lelaki normal yang menyukai perempuan. "Wajar lah kalau pas adegan mesra, Vicky agak gimana gitu. Dia kan doyan perempuan," lanjut dia.
Tapi, akhirnya Jupe berhasil meyakinkan kekasihnya bahwa dirinya tidak akan berpaling ke pelukan lelaki lain. "Sekali Argentina, tetap Argentina. You are my Argentina, Boy," ucap Jupe mantap. (jan/c5/any)
JAKARTA - Julia Perez alias Jupe mengalami peningkatan. Tidak hanya memainkan peran, pacar pesepak bola Gaston Castano itu juga mengisi soundtrack
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Terungkap, Jonathan Frizzy Sudah 6 Kali Transaksi Dalam Kasus Obat Keras
- Lisa Mariana Gugat Ridwan Kamil, Ini Jadwal Sidang Perdana
- Sinema Indonesia Hadir di Cannes Film Festival 2025
- James Vickery Rilis Butter, Dari Rindu Jadi Lagu
- Bantah Mengemis di Kota Tua, Pak Tarno Mengaku Masih Jualan
- Sedang Sakit, Jonathan Frizzy Tidak Ditahan oleh Polisi