Beredar Surat Pernyataan Hoaks Plt Kadis Kominfo Bojonegoro Siap Menangkan Bacaleg Tertentu
Sabtu, 04 Maret 2023 – 21:29 WIB

Surat pernyataan hoaks Plt Kadis Kominfo Bojonegoro Nanang Dwi Cahyono siap memenangkan bakal calon anggota legislatif di Pemilu 2024. Foto: Ist.
"Sedang tanda tangan juga palsu, juga di situ tertulis DPRD pusat padahal, seharusnya kan DPR Pusat," ujar Kabid PIKP Dinas Kominfo Bojonegoro Panji Ario Kusumo dalam keterangannya, diterima Sabtu (4/3).
Panji berharap masyarakat tidak mudah mempercayai informasi yang beredar, terutama di media sosial.
Dia lantas berharap masyarakat selalu menyaring informasi untuk mengecek kebenarannya, sebelum kemudian memercayainya atau ikut menyebarkannya. (gir/jpnn)
Beredar surat pernyataan hoaks Plt Kadis Kominfo Bojonegoro Nanang Dwi Cahyono siap memenangkan bakal calon anggota legislatif tertentu.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Hoaks, MAKI Tuding Prabowo Beri Uang ke Effendi Simbolon
- Hoaks SARA Terkait PSN di Rempang Tak Boleh Dibiarkan, Dampaknya Mengerikan
- Masyarakat Tak Percaya Minum Air Galon Isi Ulang Bisa Bikin Mandul: Itu Hoaks
- Punya Election Effect Kuat, Prabowo Mulai Diserang Hoaks dan Fitnah
- Pengamat: Prabowo Difitnah dan Dizalimi, Elektabilitasnya Makin Naik
- Polisi Buru Penyebar Hoaks Penangkapan Ustaz Abdul Somad