Berharap Prabowo tak Diserang Kasus Pelanggaran HAM
Kamis, 01 Mei 2014 – 20:16 WIB

Berharap Prabowo tak Diserang Kasus Pelanggaran HAM
Ia juga mengakui bahwa saat ini dirinya memberi dukungannya kepada Prabowo. Alasannya, Prabowo dinilai memiliki kemampuan untuk mengatasi permasalahan bangsa yang tak bisa diselesaikan dengan pola blusukan.
"Prabowo akhirnya kami nilai bisa memenuhi untuk kebutuhan Indonesia saat ini dan masa depan yang memerlukan pemerintahan yang bersih, kepastian hukum, dan tata kelola pemerintahan yang baik, serta mampu mengemban nilai-nilai universal di tengah-tengah pergaulan internasional," ucapnya. (dil/jpnn)
JAKARTA - Aktivis hak asasi manusia (HAM) pendukung calon presiden (capres) Joko Widodo alias Jokowi diimbau agar tidak terus menyerang capres Partai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liburan Tanpa Izin, Bupati Indramayu Bakal Magang di Kantor Kemendagri
- Stok Beras Melonjak, Waka MPR: Komitmen Presiden Prabowo Langsung Dibuktikan
- Otto Hasibuan Minta Peserta PKPA Bisa Menaati Kode Etik Ketika Menjadi Advokat
- Majelis Ulama Indonesia Tegaskan Vasektomi Hukumnya Haram
- Pemerintah Janji Tindak Ormas Nakal, Termasuk Grib Jika Bersalah
- Mbak Ita & Suami Kompak Mengaku Tak Tahu Soal Aliran Fee 13 Persen dari Proyek di Kecamatan