Berisik? 5 Cara ini Bisa Bikin Kamar Tidur Anda Kedap Suara
Sabtu, 09 April 2016 – 09:35 WIB

Ilustrasi. Foto Wordpress
Tirai velvet bisa menyerap suara. Anda juga bisa membeli gorden dengan dukungan busa untuk menyerap suara yang datang dari luar.
Baca Juga:
4. Memasukkan beberapa perabot mewah.
Kain kursi, sofa dan bangku akan membantu menyerap suara.
5. Bantal yang gemuk dan empuk.
Bantal juga bisa digunakan sebagai gelombang suara.(fny/chi/jpnn)
APA yang membuat Anda terjaga di malam hari? Apakah bunyi klakson mobil, tetangga yang bergosip atau bunyi musik? Kebisingan bisa mengganggu tidur
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Calista Beatrice Ukir Prestasi di Ajang Dog Show Internasional 2025
- 3 Manfaat Daun Sirih, Bantu Obati Radang Prostat
- 3 Manfaat Lidah Buaya, Bantu Jaga Fungsi Hati
- 5 Bahaya Minum Teh Setiap Hari, Tidak Baik untuk Penderita Asam Lambung
- 3 Obat Penurun Kolesterol yang Perlu Anda Ketahui
- 5 Jenis Minyak Goreng Terbaik untuk Penderita Diabetes