Berkah Ramadan di Dua Laga Kandang Borneo FC
Selasa, 20 Juni 2017 – 07:16 WIB

Dukungan suporter Borneo Fc di Stadion Segiri sama sekali tak kendur saat Ramadan. Foto: kaltimpost/jpg
"Alhamdulillah, selalu ada yang mencari dan membeli. Hasilnya dipakai untuk membantu finansial klub," terangnya.
Mendapat banyak keberkahan saat Ramadan, Novi berharap, tahun depan bisa mendapat hal serupa. Dia berharap, Pesut Etam bisa berkompetisi di AFC Cup.
Selain melonjaknya jumlah penonton dan penjualan jersey, berkah Ramadan lain ialah dipanggilnya Shane Smeltz ke Selandia Baru untuk berpartisipasi di Piala Konfederasi 2017.
Sang pemain mempromosikan klub asal Samarinda dengan membentangkan syal Pusamania Borneo FC. (*/abi/is/k15)
Penjualan tiket laga kandang Borneo FC tahun ini melonjak dibanding musim lalu.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Persib Gagal Juara di Ternate, Bojan Hodak Ingin Berpesta di Bandung Sambil 'Ngafe'
- Terungkap! Ini Rahasia Kemenangan Malut United dari Persib
- Malut United vs Persib: Bojan Hodak Sebut Pembeda
- Malut United Vs Persib Bandung 1-0, Lihat Klasemen Liga 1
- Liga1: Pelatih Persib Bojan Hodak Ungkap 2 Kelebihan Malut United
- Malut United vs Persib: Marc Klok Bicara Peluang Juara di Ternate