Berkat Srikandi Ganjar, Milenial Samarinda Tergerak Ikut Donor Darah

Berkat Srikandi Ganjar, Milenial Samarinda Tergerak Ikut Donor Darah
Kegiatan donor darah yang diadakan Srikandi Ganjar di Samarinda, Kaltim. Dok: Sukarelawan Ganjar.

"Tanggapan saya, semoga acara seperti ini bisa terus berlangsung di Kota Samarinda buat masyarakat, pelajar, dan pemuda-pemuda," katanya.

Dimas menyerukan kepada pemuda-pemudi dan masyarakat untuk rutin mendonorkan darah.

"Untuk pemuda di Kota Samarinda, ayo donor darah. Kita sama-sama dengan setetes darah, kita bisa berbuat kebaikan buat semua orang," ujarnya.

Sejumlah anak muda dan masyarakat umum antusias mendonorkan darahnya dalam kegiatan ini.

Diketahui, donor darah baik untuk meningkatkan produksi sel darah merah, menjaga kesehatan jantung, mencegah obesitas, serta menurunkan kolesterol dalam darah dan risiko kanker. (cuy/jpnn)

Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:


Sukarelawan Srikandi Ganjar mengadakan donor darah bersama milenial yang ada di Samarinda.


Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News