Berupaya Optimalkan JKN, Kemendagri: Revitalisasi Puskesmas Jadi Kunci Penting

Berupaya Optimalkan JKN, Kemendagri: Revitalisasi Puskesmas Jadi Kunci Penting
Peluncuran Akses Layanan JKN-KIS dengan NIK secara daring, Rabu (26/1). Foto: Humas BPJS Kesehatan

Berkaitan dengan peningkatan akses layanan kesehatan secara berkualitas, dia mengatakan, revitalisasi fasilitas kesehatan tingkat pertama, yaitu pusat kesehatan masyarakat (puskesmas), menjadi hal penting.

"Puskesmas menurut kami merupakan kunci penting sebagai ujung tombak pelayanan di lapangan. Pelaksanaan standar pelayanan minimal (SPM) kesehatan di tingkat provinsi dan kabupaten/kota merupakan kebijakan yang terus dilakukan lebih baik lagi oleh pemda. Dengan pembinaan umum oleh Kemendagri dan pembinaan teknis oleh Kemenkes,” pungkas Suhajar. (mcr9/jpnn)

Kemendagri berkomitmen untuk berupaya menerapkan Jaminan Kesehatan Nasional agar bisa terlaksana secara optimal


Redaktur : Tarmizi Hamdi
Reporter : Dea Hardianingsih, Tarmizi Hamdi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News