Biaya Hidup Beberapa Kota Australia Naik Lebih Cepat Dari Kota Lain

Biaya Hidup Beberapa Kota Australia Naik Lebih Cepat Dari Kota Lain
Biaya Hidup Beberapa Kota Australia Naik Lebih Cepat Dari Kota Lain

7.    Reykjavik, Islandia

8.    Stavanger, Norwegia

9.    Lugano, Swiss

10. Oslo, Norwegia

Kota paling mahal di Australia - Sydney - telah naik ke nomor 32 di dalam Indeks Biaya Hidup tahun ini, yang disusun oleh situs pengumpulan harga, Numbeo.com. Posisi itu naik dari peringkat 41 tahun lalu.

Melbourne naik ke peringkat 64, naik dari posisi sebelumnya yakni peringkat 77, sementara Adelaide, Cairns, Hobart dan Canberra juga mengalami kenaikan peringkat dalam daftar itu, masing-masing berada di peringkat 58, 69, 82 dan 103.

Biaya Hidup Beberapa Kota Australia Naik Lebih Cepat Dari Kota Lain
Adelaide merangkak ke peringkat 58 dalam daftar yang diterbitkan oleh numbeo.com.

ABC News: Chris Lawless

Hanya Perth (peringkat 56), Darwin (peringkat 68) dan Brisbane (peringkat 93) -lah tiga kota yang menjadi lebih terjangkau.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News