Bu Kris Temukan EK sudah Tak Bernyawa di Rumah, Warga Sontak Geger

Selanjutnya dini hari sekitar pukul 01.00 WIB saksi mendengar suara air mengalir dari keran dan dipikir saksi jika korban hendak salat Tahajud.
Dan sekitar pukul 05.00 WIB saksi tadi masih mendengar suara air mengalir, tetapi tak begitu dihiraukan.
Lalu sekitar pukul 07.00 WIB Kris dihubungi oleh Indri, salah seorang kerabat korban, yang menanyakan perihal korban yang tidak mengangkat telepon.
Baca Juga: Aksi Perampok Bersenpi Terang-terangan di Jalan Raya, Bawa Kabur Rp 300 Juta
"Saya langsung melihat ke lantai atas sembari menelpon Indri melalui video call dan saya lihat ada kaki yang sudah pucat di dalam kamar mandi. Karena takut saya pun turun dan keluar ke pos satpam memberitahu apa yang barusan saya lihat," sebut Kris.(*/sumeks)
Penemuan mayat di komplek mewah di Kelurahan Bukit Sangkal, Kecamatan Kalidoni Palembang, Sumsel, menghebohkan warga setempat, Rabu (21 September 2022 siang.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
- Edarkan Sabu-Sabu, KZ Ditangkap Satresnarkoba Polres Ogan Ilir
- Jelang Keberangkatan JCH Asal Sumsel ke Tanah Suci, Herman Deru: Persiapan Sudah Maksimal
- 2 Hektare Lahan Gambut di Palem Raya Ogan Ilir Terbakar, Tim Gabungan Terjun Lakukan Pemadaman
- Menyambi Jual Sabu-Sabu, Sapar Ditangkap di Musi Rawas
- RDP DPR, Cik Ujang Dorong Penguatan Otda Percepatan Pembangunan Tol Sumsel-Bengkulu
- Ketua Dekranasda Sumsel Feby Deru Matangkan Persiapan Swarna Songket Nusantara di Palembang