Buka Peluang Lebih Besar, Tokocrypto Hadirkan Fitur Baru
Senin, 09 September 2024 – 13:13 WIB

Aplikasi Tokocrypto. Foto: Tokocrypto
Fitur IDR Convert memudahkan pengguna untuk menukar aset kripto apa pun menjadi Rupiah Indonesia secara instan tanpa perlu khawatir mengenai pasangan perdagangan yang tersedia. Saat ini, terdapat 28 aset kripto yang bisa langsung ditukar dengan Rupiah.
"Kami berkomitmen untuk memberikan pengalaman investasi yang lebih mudah, cepat, dan transparan melalui fitur-fitur inovatif ini,” tuturnya. (jlo/jpnn)
Tokocrypto menghadirkan fitur baru, Earn dan TKO Megadrop untuk memberikan peluang lebih besar di dunia kripto.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Pelindo & Kemenhub Dorong Investasi di Sektor Maritim Lewat Indonesia Maritime Week 2025
- MDI Ventures lewat Amvesindo Ambil Peran dalam Peluncuran Maturation Map
- Kuartal II 2025, Harga Bitcoin Diprediksi Makin Melejit
- Realisasi Investasi Jakarta Triwulan I-2025 Capai Rp 69,8 Triliun, Tertinggi di Indonesia
- Ini Salah Satu Pilihan Investasi Optimal di Tengah Tantangan Ketidakpastian Ekonomi Global
- Ketua Komisi II DPR Sebut Kemandirian Fiskal Banten Tertinggi di Indonesia pada 2024