Buka Pintu untuk Huawei, Inggris Terancam Diboikot AS
Kamis, 25 April 2019 – 16:44 WIB

Huawei. Foto: AFP
Beberapa bulan kemudian, pemerintah Australia juga ikut jejak sekutunya. "Pasti ada alasan kenapa negara lain berkata tidak," ujar Tugendhat.
Menlu AS Mike Pompeo mengatakan, AS tak akan membagi data dengan negara mana pun yang menggunakan teknologi Huawei. (bil/c25/sof)
Pemerintah Inggris baru saja membuat keputusan mengagetkan. Kabinet Perdana Menteri Inggris Theresa May memberikan izin penggunaan produk Huawei untuk pengembangan teknologi 5G
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: Amerika Serikat Sepakat untuk Membangun Kembali Ukraina
- Huawei Mate XT, Ponsel Lipat Tiga Pertama di Indonesia, Sebegini Harganya
- Respons Kritik AS soal QRIS, Waka MPR Eddy Soeparno: Terbukti Membantu Pelaku UMKM
- Huawei Meluncurkan Pengisian Daya EV Terbaru, Bisa Charger Truk Listrik
- 'Indonesia First’ demi RI yang Berdikari di Tengah Gejolak Dunia
- Inilah Dampak Perang Dagang Tarif Resiprokal AS vs China Bagi Indonesia