Buka Tarkam Kemenpora 2023 di Malang, Dito Ariotedjo Bicara Pembinaan Atlet Usia Dini
Jumat, 06 Oktober 2023 – 19:30 WIB

Menpora Dito Ariotedjo saat membuka turnamen Tarkam Kemenpora di Kabupaten Malang, Jawa Timur, Jumat (6/10/2023). Foto: Kemenpora.go.id
Plt. Kadispora Kabupaten Malang Firmando H Matondan mengungkapkan ajang ini menyedot animo peserta yang cukup tinggi.
“Sebanyak 600 peserta dari kalangan umum dan pelajar yang terdiri dari 33 kecamatan turut serta dalam Tarkam Kemenpora 2023,” pungkas Firmando.(kemenpora/mcr16/jpnn)
Menpora Dito Ariotedjo datang langsung membuka turnamen Tarkam Kemenpora di Kabupaten Malang, Jawa Timur, Jumat (6/10/2023)
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- Menpora Dito dan Wamenpora Taufik Hidayat Kompak Hadiri Open House di Istana Negara
- Menpora Ajak Pemuda Jadikan Idulfitri Momentum Evaluasi Diri
- Menpora Dito Lepas 500 Pemudik dalam Program Mudik Gratis MS Glow 2025