Bunga Kredit Siap Melejit
Suku Bunga Acuan Naik Lagi
Jumat, 12 Juli 2013 – 07:04 WIB

Bunga Kredit Siap Melejit
Terkait dengan peluang menaikkan suku bunga KPR dan KKB, dia tak membantah kebijakan tersebut bakal diambil CIMB. Tetapi, pihaknya akan tetap melihat bagaimana langkah kompetitor dan pergerakan bank-bank lainnya merespons kenaikan BI rate. "Ada kemungkinan kenaikan juga. Kami masih benar-benar me-review. Minggu depan kami umumkan," paparnya.
Bahan Pokok
Lonjakan harga bahan pokok semakin tidak terkendali. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Hatta Rajasa mencurigai adanya ulah spekulan yang menimbun pasokan untuk mempermainkan harga.
Hatta menjelaskan, lonjakan harga yang terjadi saat ini di luar perhitungan pemerintah. Berdasar koordinasi yang dilakukan dengan pengusaha dan asosiasi di bidang pangan, pasokan dinyatakan aman untuk menghadapi lonjakan permintaan bulan Ramadan dan Lebaran. Kecuali untuk komoditas cabai dan bawang yang memang mengalami kendala penurunan produksi.
JAKARTA - Pemilik kredit perbankan harus mulai waspada. Masa "bulan madu" kredit berbunga rendah berakhir sudah. Lonjakan inflasi disikapi
BERITA TERKAIT
- Panen Padi 600 Hektare di Karawang, Pramono Sebut untuk Kebutuhan Warga Jakarta
- Nestle Dukung Pendidikan Nasional lewat Dancow Indonesia Cerdas
- Layanan Transfer Antarbank RTOL di JakOne Mobile Kembali Normal
- Harga Pangan Hari Ini Cukup Baik, Mak-Mak Pasti Senang
- LPCK Catat Pra-Penjualan Rp 323 Miliar di Awal 2025, Andalkan Hunian Terjangkau
- Bank Raya Bukukan Laba Bersih Rp 16,92 Miliar, Ini Penopangnya