Bungkam Wigan, Chelsea Dekati Zona Champions
Minggu, 08 April 2012 – 07:48 WIB

Bungkam Wigan, Chelsea Dekati Zona Champions
Baca Juga:
Sementara itu dalam laga melawan Wigan Sabtu (7/4) malam, Chelsea yang berhasil menguasai jalannya laga di babak pertama justru kesulitan menjebol jala tamu. Wigan yang bermain apik terlihat tangghuh dan sulit ditaklukkan.
Baca Juga:
Gol perdana tercipta setelah peluit babak kedua. Tepatnya pada menit ke-61, Branislav Ivanovic memecah kebuntuan setelah menyambut umpan terobosan Raul Meireles. Gol ini sempat diprotes Wigan, karena merass pemain Chelsea berada dalam posisi off-side. Namun demikian wasit M Jones tetap mengesahkan gol pembuka kemenangan tuan rumah itu.
LONDON - Roberto di Matteo melanjutkan hasil positif selama menangani Chelsea. Dalam laga Premiere League, Sabtu (7/4) malam, The Blues
BERITA TERKAIT
- Juara Liga 1, Persib, Pemain, dan Pelatih Masuk Buku Sejarah, Simak di Sini
- Ternyata Persib Bandung Belum Mematahkan Rekor Bali United
- Rekor Spesial Bojan Hodak Seusai Membawa Persib Juara Liga 1 2024/25
- Bobotoh Diminta Tertib Saat Merayakan Persib Juara Liga 1
- Persib Bandung Juara Back to Back, Legenda Ghana Turut Bersukacita
- Trent Alexander-Arnold: Cinta Saya untuk Klub Ini Tidak akan Pernah Pudar