Bupati ASA Berjanji Memperjuangkan Sukarelawan Kesehatan Sinjai menjadi PPPK di 2023
Senin, 14 November 2022 – 07:20 WIB

Bupati Sinjai Andi Seto Asapa (ASA) menghadiri kegiatan Kemping HKN ke-58 yang dirangkaikan silaturahmi Nakes di Bumi Perkemahan Taman Hutan Rakyat (Tahura) Abd Latief, Sinjai. ANTARA/HO-Pemkab Sinjai
Mereka terselamatkan dengan adanya insentif kesehatan yang dikucurkan Bupati ASA melalui APBD setiap tahunnya.
“Kalau kami hitung teman-teman sudah empat tahun terima insentif, sedangkan syaratnya minimal mengabdi tiga tahun untuk PPPK. Insyaallah kami akan bantu teman-teman di PPPK formasi tahun 2023 semaksimal mungkin,” kata Bupati Sinjai Andi Seto Asapa.
Program home care dan home visit yang digagas Bupati ASA menyelamatkan ribuan tenaga sukarela kesehatan untuk ikut dalam pendataan non-ASN oleh BKN.
Mereka terselamatkan atas program home care dan home visit yang dilaksanakan sejak 2019 lalu. (antara/jpnn)
Bupati Sinjai Andi Seto Asapa alias ASA berjanji memperjuangkan sukarelawan kesehatan di Sinjai menjadi PPPK 2023. Dia meminta nakes mempersiapkan diri.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Ini Jadwal Terbaru Tes PPPK Tahap 2, Ada Lokasi Lintas Provinsi
- PPPK 2024 Bakal Mendapat TPP, Seragam sama dengan PNS
- PPPK Paruh Waktu Naik Status juga Berdasar Penilaian Kinerja
- 5 Berita Terpopuler: Persaingan PPPK Tahap 2 Ketat, Ketua Forum Honorer Menolak Tegas, Maksudnya Apa?
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Honorer Non-Database BKN Diusulkan jadi PPPK Paruh Waktu, Daftar Nama Keluar
- Ketua Forum Honorer Bersuara Lantang, Menolak jadi PPPK Paruh Waktu