Bupati Bengkalis Jadi Tersangka Korupsi, LAM Riau Bilang Begini
Minggu, 19 Mei 2019 – 03:15 WIB

KPK menetapkan Bupati Bengkalis Amril Mukminin sebagai tersangka kasus suap pembangunan jalan. Foto: DOK. RIAU POS
"Bak pepatah, kalau pokok (pohon) dah condong, kura-kura pun memanjat naik. Pengalaman yang sudah-sudah itu seharusnya tidak terjadi di Bengkalis dan Dumai. Demi kepentingan rakyat, aparatur pemerintahan di kedua daerah tersebut kita harapkan lebih solid, saling mengisi, bukan saling menyiku dan menafikan," pesannya.(nda)
Penetapan status tersangka terhadap Bupati Bengkalis Amrul Mukminin turut menyita perhatian banyak pihak. Salah satunya datang dari Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR).
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- MAKI Dorong KPK Usut Dugaan Korupsi Kredit Macet di BPD Kaltim-Kaltara
- KPK Periksa Project Manager PT Mega Alam Terkait Dugaan Korupsi Fasilitas Kredit di LPEI
- KPK Periksa Direktur PT Waruwu Yulia Lauruc Terkait Kasus Pengadaan Karet di Kementan
- KPK Periksa Mantan Direktur LPEI Terkait Kasus Korupsi Fasilitas Kredit
- Usut Kasus Dugaan Korupsi di Dinas PU Mempawah, KPK Sudah Tetapkan 3 Tersangka
- Ray Rangkuti Kritik Kinerja KPK, Kasus Hasto Dikejar, Tetapi Bobby Diundang Koordinasi