Bupati Teken Pernyataan Tasikmalaya Darurat Kekeringan

Bupati Teken Pernyataan Tasikmalaya Darurat Kekeringan
BPBD Kota Tasikmalaya dan Polsek Indihiang Kota Tasikmalaya menyalurkan air bersih kepada warga di Indihiang Rabu (13/9/2017). Foto: RANGGA JATNIKA /RADAR TASIKMALAYA

Jadi, saat masyarakat membutuhkan air bersih, BPBD memasoknya sampai desa. BPBD menyalurkan air bersih menggunakan tangki.

“Kita tidak menghitung berapa biaya yang dibutuhkannya, kita tidak begitu. Hanya memasok air yang ditampung di toren milik masyarakat atau langsung ke jeriken yang dibagikan kepada masyarakat. Jadi sifatnya situasional,” ujar mantan Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Tasikmalaya ini. (dik)


Tasikmalaya darurat kekeringan, saat ini BPBD masih mendata wilayah yang terkena dampak kemarau panjang ini.


Redaktur & Reporter : Soetomo

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News