Cah Magetan Mario Aji Naik Kelas ke Moto2 Mulai Musim Depan, Keren!
Jumat, 13 Oktober 2023 – 19:22 WIB

Mario Suryo Aji naik kelas ke Moto2. Foto: HRC - Honda Racing
Dia hanya ingin belajar dan fokus pada pekerjaan yang dilakukan dan balapan.
“Saya berterima kasih kepada Honda Team Asia dan Astra Honda atas kesempatan ini. Saya merasa terhormat, saya akan melakukan yang terbaik untuk musim depan," ungkap Mario.
Dia juga mengaku akan banyak belajar dari seluruh pihak yang terlibat, termasuk para pesaing-pesaingnya.
"Saya akan terus belajar. Naik kelas adalah sebuah tantangan, saya akan berusaha keras dan tetap fokus,” pungkas Mario Aji. (rdo/jpnn)
Pembalap Indonesia kelahiran Magetan, Jawa Timur, Mario Suryo Aji, akan naik kelas ke Moto2 mulai musim depan.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Mbak Eno Si Dukun Palsu Kantongi Uang Miliaran, Modusnya Tak Biasa
- Wanita yang Tewas di Magetan Dilaporkan Hilang Sejak Maret
- Geger Penemuan Mayat Wanita di Magetan, Kondisinya Membusuk
- Ibas Doakan Pembalap Mario Aji di Moto2: Kibarkan Merah Putih Hingga Garis Finis
- Apes, Belasan Pengunjung Festival di Magetan Jadi Korban Copet
- Bangkit dari Cedera, Fadillah Arbi Optimistis Raih Poin di Seri Pamungkas JuniorGP 2024