Cerita Bripka Agung, Merintis Bisnis Kuliner hingga Punya Omzet Rp 15 Juta Per Bulan
Rabu, 20 Oktober 2021 – 15:28 WIB

Bripka Dwi Agung Runsubekti anggota polisi di Polresta Sidoarjo yang hobi bikin donat. Foto: Humas Polresta Sidoarjo
Semangat Bripka Agung semakin menggelora, semakin percaya diri membuka usaha dari hobi kulinernya. Akhirnya dia mulai membuka gerai yang dinamai E Donuts yang eksis sampai sekarang.
Baca Juga:
Bisnis suami dari Dwi Fitri Fitaloka itu tidak hanya melayani pembelian di gerai. Dia juga memasarkan donatnya untuk berbagai acara pesat. Omzet tiap bulan dari satu gerai mencapai Rp 15 juta.
"Alhamdulillah sampai bisa buka dua gerai lagi," kata Agung. (mcr12/jpnn)
Bripka Agung bercerita bagaimana proses berwirausaha donat hingga mencapai omzet belasan juta rupiah
Redaktur : Elvi Robia
Reporter : Arry Saputra
BERITA TERKAIT
- Tingkat Kepuasan terhadap Pemerintah Capai 80 Persen, Peran TNI-Polri Dinilai Signifikan
- Mau Jualan Frozen Food Agar Siap Edar? Simak 6 Tip Penting dari Ninja Xpress
- BigBox AI Meningkatkan Loyalitas Pelanggan lewat Layanan Purna Jual
- Fathi Nilai Kebijakan Ekonomi Trump Ancaman Serius, Pemerintah Perlu Strategi Baru
- RUU Polri Dinilai Membuat Polisi Superbody
- Memahami Gagasan Presiden Prabowo Tentang Mengurangi Ketergantungan dengan Negara Lain