Cerita Prof Mahfud MD Pernah Ingatkan Romi Terjejak KPK
Sabtu, 16 Maret 2019 – 12:40 WIB

Mahfud MD. Foto: Jawapos.com
Selain itu, Mahfud juga mengharapkan OTT terhadap Romi tak dikaitkan dengan politik apalagi pemilu. Menurutnya, KPK adalah lembaga independen yang tak bisa diintervensi pihak atau kubu mana saja.
"Jangan dikait-kaitkan dengan Pilpres. Itu tidak bagus, hukum harus tegak! Ada pilpres atau tidak ada pilpres. KPK melaksanakan tugasnya dengan tepat," tegas Mahfud.(jpc/jpg)
Moh Mahfud MD mengaku pernah memperingatkan Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) M Romahurmuziy alias Romi secara langsung agar tidak bermain-main dengan korupsi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mahfud MD Sebut Kejaksaan Didukung Rakyat untuk Bersihkan Peradilan
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Gelar OTT, KPK Tangkap Kepala Dinas hingga Anggota DPRD di Sumsel
- Mahfud MD Bilang Begini soal Lagu Band Sukatani yang Menyentil Polisi