Chelsea Terancam Pemotongan Poin
Senin, 12 Desember 2016 – 08:39 WIB

Diego Costa (kiri) dan Cesc Fabregas merayaka gol Chelsea ke gawang WBA. Foto: AFP
Mirror menulis Chelsea sangat mungkin disanksi karena melanggar FA Rule E20 tentang disiplin para pemainnya. Selain ancaman menghadapi pemotongan poin (pertama setelah terakhir terjadi musim 1990), denda uang pun menanti. Yakni sebesar GBP 375 ribu (Rp 6,29 miliar).
Baca Juga:
Bahkan jika ditotal sejak Februari 2015 silam total denda yang dibayarkan oleh pihak Chelsea kepada FA jumlahnya tak sedikit. Yakni GBP 475 ribu (Rp 7,97 miliar). (dra/jpnn)
LONDON - Chelsea berlari dari kejaran para pesaingnya. Hingga pekan ke-15 Premier League, Minggu (11/12) kemarin, The Blues, julukan Chelsea,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Eks Pemain Persib Atep Puji Kejuaraan Bupati Sumedang Open 2025
- Final Proliga 2025 di GOR Amongrogo Dipastikan tak Kalah dengan Indonesia Arena
- 16 Besar Taipei Open 2025: Ganda Campuran Konsisten, Indonesia Kirim 6 Wakil ke Top 8
- Begini Cara PBSI Cegah Chico Aura Dwi Wardoyo Tinggalkan Pelatnas Cipayung
- PBSI Ungkap Alasan Mempertahankan Chico Ketimbang Melakukan Degradasi
- Gamers Wajib Simak, Berbagi ID dan Password Punya Risiko Besar