Dana Kampanye PKS Rp100 Miliar
Selasa, 10 Maret 2009 – 08:17 WIB

Dana Kampanye PKS Rp100 Miliar
Menurut Tifatul, PKS tidak pernah mengandalkan dana dari pihak luar. Contohnya, kata Tifatul, saat pilkada DKI Jakarta, 100 ribu kader PKS masing-masing menyumbang Rp50 ribu. Akhirnya terkumpul dana lebih dari Rp5 miliar.
Baca Juga:
PKS, lanjut Tifatul, akan menolak dana-dana ilegal. Namun, bukan berarti PKS akan menolak sumbangan para pengusaha. "Kalau pengusaha mau sumbang, tidak apa-apa. Kita butuh juga, namanya juga duit. Kaus belum ada nih," kelakar Tifatul. (tom/mk)
JAKARTA - PKS secara terbuka kemarin mengumumkan dana kampanyenya. Presiden PKS Tifatul Sembiring menyatakan dana yang terkumpul lebih dari Rp 100
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Golkar Mengakui SOKSI Kepemimpinan Ahmadi Noor Supit
- P2PD: Gus Imin Dorong Kepala Daerah dari PKB Giat Berinovasi
- Pengamat: Rekayasa Penangkapan Cawabup Bengkulu Selatan Ii Sumirat Lebih Parah dari Politik Uang
- Sikat Mafia Tanah, Sahroni Bakal Berkoordinasi dengan Kapolri, Jaksa Agung, dan BPN
- Ahmad Dhani Irit Bicara Saat Hadiri Pemeriksaan di MKD DPR
- Pertumbuhan Ekonomi Melemah, Marwan Demokrat: Saatnya Pemerintah Ambil Langkah Nyata & Terukur