Dede Yusuf Kalah, Demokrat tak Merasa Ada yang Salah
Senin, 25 Februari 2013 – 12:53 WIB

Dede Yusuf Kalah, Demokrat tak Merasa Ada yang Salah
:vid="7681" JAKARTA - Calon Gubernur Jawa Barat yang diusung Partai Demokrat, Yusuf Macan Effendi (Dede Yusuf) dan Lex Laksamana gagal memenangkan Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) Jawa Barat. Nurhayati menjelaskan, tidak ada yang salah dengan keputusan mengusung Dede sebagai calon gubernur. Karena, keputusan itu diambil berdasarkan survei, di mana wakil gubernur Jawa Barat itu memiliki angka yang tinggi
Ketua Fraksi Partai Demokrat, Nurhayati Ali Assegaf menilai kekalahan Dede dan Lex merupakan faktor individu. Menurut Nurhayati, jika melihat pengalaman pilkada di beberapa wilayah, seorang wakil yang melawan calon petahana akan kalah.
Baca Juga:
"Berdasarkan pengalaman Pilkada, wakil jika ikut berkompetisi dengan incumbent dipastikan tidak menang," ujar Nurhayati di DPR, Jakarta, Senin (25/2).
Baca Juga:
:vid="7681" JAKARTA - Calon Gubernur Jawa Barat yang diusung Partai Demokrat, Yusuf Macan Effendi (Dede Yusuf) dan Lex Laksamana gagal
BERITA TERKAIT
- Sidang Kabinet Seharusnya Bahas Persoalan Bangsa, Bukan Ijazah Palsu
- Nilam Sari Harapkan Sisdiknas Baru Atasi Kesenjangan Pendidikan di Daerah 3T
- Pengamat: Masyarakat Tak Rela Prabowo Terkontaminasi Jokowi
- Kepala BGN Curhat kepada DPR: Seluruh Struktural Kami Belum Menerima Gaji
- Wasekjen Hanura Kritik Pertemuan Erick Thohir dengan KPK dan Kejagung Soal UU BUMN
- Kelompok DPD RI di MPR Dorong Agenda Perubahan UUD 1945 pada 2026