Di Depan SBY, Umat Khonghucu Ucapkan Terimakasih ke Gus Dur dan Megawati
Selasa, 19 Februari 2013 – 17:49 WIB

Di Depan SBY, Umat Khonghucu Ucapkan Terimakasih ke Gus Dur dan Megawati
JAKARTA--Warga keturunan Tionghoa yang tergabung dalam Majelis Tinggi Agama Khonghucu Indonesia (MATAKIN) meminta pemerintah memperhatikan hak sipil mereka. Dalam acara itu hadir Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono dan Ibu Negara Ani Yudhoyono, Wapres Boediono dan istri Herawati Boediono, Shinta Nuriyah Wahid, dan Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahja Purnama alias Ahok.
Hak sispil yang dimaksud antara lain mendapatkan Kartu Tanda Penduduk (KTP) dengan identitas agama yang dianut dan ditambahkan mata pelajaran agama Khonghucu di sekolah, untuk diajarkan kepada siswa yang menganutnya.
Hal ini diungkapkan oleh Ketua Majelis Tinggi Agama Khonghucu Indonesia (Matakin) Wanse Wawan Wiratna dalam sambutannya di Perayaan Tahun Baru Imlek Nasional 2564 di Gedung JCC Senayan, Jakarta, Selasa (19/2).
Baca Juga:
JAKARTA--Warga keturunan Tionghoa yang tergabung dalam Majelis Tinggi Agama Khonghucu Indonesia (MATAKIN) meminta pemerintah memperhatikan hak sipil
BERITA TERKAIT
- Kapolda Sumbar Perintahkan Usut Tuntas Kecelakaan Maut Bus ALS di Padang Panjang
- Pencari Kerja Padati Job Fair Jakarta 2025, Ada 12 Ribu Lowongan Pekerjaan Tersedia
- Kala Bhikkhu Thudong Singgah di Masjid Agung Semarang: Wujud Persaudaraan Lintas Iman
- Menko Polkam: Pemerintah Bentuk Satgas Terpadu Operasi Penanganan Premanisme & Ormas Meresahkan
- Masukan Buat Prabowo dari Innovation Summit Southeast Asia 2025
- B2W Capai 80 Persen Target Kuartal I 2025, Siapkan Revitalisasi 15 Korwil se-Indonesia