Dilarang Ortu, Rossa Tolak Bayaran Berlipat
Jumat, 12 Agustus 2011 – 04:28 WIB
Rossa. Foto: Fedrik Tarigan/Jawa Pos
”Ya, aku lagi mempersiapkan konser di Singapura. Rencananya dilaksanakan September nanti. Doakan ya,” ucapnya. Pemilik nama lengkap Sri Rossa Roslaina Handayani itu baru akan ’istirahat’ sepekan menjelang Lebaran. Bersama si kecil dia akan mudik ke kampung halaman, Sumedang.
Baca Juga:
Sebenarnya banyak pekerjaan yang disodorkan padanya hingga menjelang hari H. Namun dia menolak, seperti tahun-tahun sebelumnya. ”Orangtua selalu melarang aku mengambil job pas Lebaran. Momen itu paling penting buat aku dan keluarga aku. Seluruh keluarga berkumpul,” terangnya.
Iming-iming bayaran tinggi juga tak lantas membuatnya tergiur. ”Kalau itu (tergiur bayaran tinggi, Red) nggak deh. Beberapa tahun lalu bahkan pernah ditawari bayaran 4-5 kali lipat. Tapi nggak diperbolehkan sama orangtuaku,” tuturnya. (ash)
TAHUN ini bisa dibilang menjadi Ramadan terpadat bagi Rossa. Segudang aktivitas harus dilakoninya, di samping kewajiban mengurus si kecil, Rizky
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gloria Nababan Raih Tiga Gelar Sekaligus di Putri Remaja & Anak Riau 2025
- Rilis Lagu Setelah 2 Tahun Vakum, Mikha Tambayong Akui Sempat Keteteran Bagi Waktu
- Beli Cincin Tunangan Hampir Rp 2 Miliar, Maxime Bouttier Bilang Begini
- Kepada Raja Dangdut, Ruben Onsu Ungkap Alasan Jadi Mualaf, Oh Ternyata
- Sebelum Maxime Bouttier, Luna Maya Ternyata Pernah Dilamar Pria Lain
- Melihat Nyai Ontosoroh Masa Kini di Monolog Paramita